Minyak Goreng Mulai Langka, Diminta Pihak Terkait di Barru Perketat Pengawasan Antisipasi Penimbunan

    Minyak Goreng Mulai Langka, Diminta Pihak Terkait di Barru Perketat Pengawasan Antisipasi Penimbunan
    Minyak Goreng Mulai Langka, Diminta Pihak Terkait di Barru Perketat Pengawasan Antisipasi Penimbunan

    BARRU - Sepekan terakhir ini minyak goreng langka di swalayan. Diantaranya Misi Pasar Raya Barru pada pantauan Jumat (18/2/2022).

    Minyak goreng merupakan kebutuhan dapur rumah tangga serta usaha gorengan yang tak boleh kosong di wilayah kabupaten Barru.

    Karyawan Misi Pasar Raya mengakui kosong didepan sejumlah pengunjung yang ingin membeli minyak goreng, dan nampak di stand jejeran minyak goreng kosong.

    "Saat ini minyak goreng kosong di misi, " ucap salah seorang karyawan Misi Pasar raya yang tidak mengetahui penyebab kelangkaan minyak goreng tersebut.

    Dari pantauan DPD JNI Group benar adanya minyak goreng mulai langka dipasaran kabupaten Barru terutama di swalayan.

    "Terkait Kelangkaan minyak goreng saat ini, kami meminta pihak terkait untuk melakukan pengawasan ketat terkait penjualan/pendistribusian minyak goreng di Barru untuk mengantisipasi penimbunan minyak goreng oleh segelintir pengusaha yang menunggu lonjakan kenaikan harga minyak goreng untuk meraih keuntungan besar, "urai Hasyim ketua DPD JNI Kabupaten Barru. Minggu (20/2/2022).

    Jika tidak ada pengawasan terkait hal tersebut besar kemungkinan terjadi penimbunan yang meresahkan kebutuhan masyarakat dan kemungkinan besar para pengusaha raih keuntungan besar.

    (Red)

    Barru Sulsel
    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    Artikel Sebelumnya

    Direktur Utama Sultan Group Property Asriandi...

    Artikel Berikutnya

    Funbike Bersama Bupati Suardi Saleh Meriahkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024

    Ikuti Kami